Pasang translate di blog, cara memasang translate di blog - Menurut pendapat saya, selain buku tamu komponen penting lain yang harus ada di blog adalah penerjemah bahasa. Karena dengan adanya translate, maka artikel kita akan lebih mudah untuk diterjemahkan. Selain sebagai penerjemah bahasa, kalau bisa juga harus bisa sebagai penghias blog. Seperti yang akan saya bahas pada postingan kali ini. Model translate ini nantinya berbentuk lambang - lambang bendera bulat seperti bola (contohnya ada pada gambar diatas), sehingga tampilannya pun akan mempercantik blog anda.
Tidak usah panjang lebar lagi, berikut ini langkah-langkah cara memasang translate di blog :
1. Login ke Blogger dengan ID anda.
2. Pilih Rancangan.
3. Pilih Elemen Halaman.
4. Klik Tambah Gadget pilih HTML/Java Script.
5. Copas script berikut:
6. Klik Simpan.
7. Selesai, dan Selamat Mencoba.
NB : Jika Anda ingin mengetahui rahasia mendapatkan penghasilan dari internet, silahkan klik banner dibawah ini.

11 komentar:
Makasih ya bwt infonya... :)
@yayandepooh
iya sama2, smg bermanfaat...
itu script mentahan di cop-pas y sob, ezhaowzy.blogspot.com diganti ma URL blog ini kan bisa, biar kelihatan prefesional . , heheee
@Ladida's Blog
wah... makasih bgt sob ats masukannya, namanya jg msh newbie.hehehe...
ditggu komentarnya yg lain, supaya tambah ilmu.
Members (158) follow balik gan
punyaku kok jadi baris turun ke bawah gitu yaa? hho... maksudnya lambang bendera ga baris mendatar gituuu..mohon saran ;)
bagus tips nya sangat membantu .eh boz kunjungi blog gw ya
http://baguzzzen.blogspot.com/
@Rohma Nur Azmi
maaf, baru sempat memberi balasan. lambang bendera gak bisa baris mendatar mungkin disebabkan krn tempat gadget yg dipilih terlalu kecil. kalau bisa letakkan pd gadget yg agak lebar/luas...
smg bermanfaat.
@blog not its dead
ok gan, kunjungan balasan segera tiba... :)
That is great to hear, thank you for reading!
Thanks for the great information on this post.
Posting Komentar