
Apa sih manfaat yang kita dapat dengan memasang widget alexa di blog/web ?. Mungkin ada sedikit pertanyaan seperti itu yang muncul di benak anda. Ok... Jadi begini lho ceritanya (bukannya saya sok tahu lho ya... hehehe), setelah saya membaca beberapa artikel milik para master, disana disebutkan bahwa dengan memasang widget alexa di blog, maka mesin alexa akan lebih mudah mendapatkan data yang akurat tentang jumlah pengunjung yang datang pada suatu blog. Sebenarnya masih ada cara-cara yang lain sih, tapi sepertinya cara ini lebih praktis yang dapat kita lakukan.
Oleh sebab itu, saya menyarankan apabila blog kesayangan anda ingin rank alexanya naik, cepet-cepet deh pasang widget alexa di blog/web milik anda. Untuk memasang widget tersebut, ada beberapa cara yang harus kita lakukan. Nah, sekarang berikut ini langkah-langkahnya :
1. Silahkan klik disini untuk menuju ke situs alexa, maka akan tampil halaman seperti dibawah.
2. Kemudian klik "Learn about Alexa's products and services", anda akan dibawa kehalaman seperti berikut :
3. Klik pada tulisan yang diberi panah, tepatnya seperti diatas. Kemudian akan tampil halaman dibawah ini.
4. Ada dua model widget alexa yang dapat anda pilih. Kalau sudah memilih salah satu, masukkan alamat blog anda pada kolom yang tersedia dan klik "Build Widget".
5. Pada halaman ini (seperti gambar diatas), ada tiga ukuran yang dapat anda pilih sesuai selera anda. Copy kode yang ada di sampingnya dan masukkan ke widget blog anda.
Apabila anda masih bingung cara memasukkannya ke blog, berikut langkah-langkahnya:
- Silahkan login ke blog anda.
- Klik Rancangan
- Pilih Elemen Laman
- Klik Tambah Gadget
- Klik HTML/Javascript
- Paste kode yang telah di coy tadi.
- Klik Simpan.
Selesai, selamat mencoba. Semoga dengan memasang widget alexa tersebut, ranking alexa blog anda bisa lebih baik. Namun jangan sampai lupa satu hal yang lebih penting, yaitu tetap berusaha meningkatkan trafik atau jumlah pengunjung sebanyak mungkin ke blog/web milik anda.
8 komentar:
kebutulan alexa merupakan widget wajib bagi saya gan.. thanks ats sharenya gan
THANK IA
berkunjung sambil membaca artikelnya.. salam kenal gan
manfaat banget ya sob pasang widget alexa,.. aku juga pasang, oh iya salam kenal ya sob jangan lupa berkunjung,..!!!
Follow sukses sobat
gw lg cari tau tentang alexa nih sob. Terimakasih bgt ya pencerahan na :)
makasih gan untuk infonya.
makasihh gann..
nice infohttp://us.i1.yimg.com/us.yimg.com/i/mesg/emoticons7/1.gif
Posting Komentar